Rasul Desa / Bersih Desa Wiladeg

Detail Desa Budaya


Nama : Rasul Desa / Bersih Desa Wiladeg
Kategori : Adat Istiadat
Tujuan : Ungkapan rasa syukur terhadap Tuhan YME atas karunia panen
Pelaksana : Pengurus Desa Budaya/ Panitia Rasul Wiladeg
Partisipan : Seluruh warga desa Wiladeg (10 padukuhan)
Bentuk : Prosesi upacara adat penyerahan "ambeng" kepada Kades, kemudian doa bersama, lalu berebut gunungan
Sarana : Gunungan hasil panen dengan ciri khas "sunduk lempeng/ krupuk"
Prasarana :